SMA MUHAMMADIYAH TERTUA, 70 TAHUN YANG SECARA KONSISTEN, KONTINYU SERTA MASIF MENYELENGGARAKAN PENDIDIKAN SEJAK 1 SEPTEMBER 2016
PERAIH PRESTASI :
- SMA MUHAMMADIYAH 1 SURAKARTA
- PERKUMPULAN ALUMNI SMA MUHAMMADIYAH 1 (PAMUJI) SURAKARTA – Pemrakarsa
- PANITIA REUNI AKBAR PAMUJI MEMANGGIL 1000 ALUMNI PULANG KAMPUNG – Pemrakarsa
Sekolah Muhammadiyah 1 Surakarta sudah didirikan sejak tanggal 1 September 1946 dan kini telah mencapai usia 70 Tahun. SMA Muhammadiyah 1 Surakarta telah
membuktikan atas pengabdian dalam menyelenggarakan pendidikan secara konsisten, kontinyu dan massif. Banyak lulusan-lulusan dari SMA Muhammadiyah 1 Surakarta ini yang telah berhasil di segala bidang baik di Indonesia maupun mancanegara.
Lokasi : Solo