PRESTASI : 130
NAMA PRESTASI :
MEDIA CETAK (SURAT KABAR HARIAN DAERAH) PERTAMA DI INDONESIA YANG MEMPUNYAI MEDIA ONLINE (14 SEPTEMBER 1996) dan SURAT KABAR HARIAN YANG MEMPUNYAI DEDIKASI SELAMA 66 TAHUN MENYAJIKAN INFORMASI BERITA UNTUK MASYARAKAT SERTA
131 FOTOGRAFER JURNALIS SURAT KABAR HARIAN DAERAH PERAIH PENGHARGAAN FOTOGRAFI TERBANYAK, 32 PENGHARGAAN SELAMA 5 TAHUN (2011-2015)
PERAIH PRESTASI:
- Harian Suara Merdeka
- Maulana M Fahmi, S.Kom. – Fotografer Jurnalis Suara Merdeka
DESKRIPSI:
Suara Merdeka merupakan surat kabar harian yang terbit di Kota Semarang, Jawa Tengah. Koran tersebut didirikan oleh H. Hetami 11 Februari 1950. Sedangkan untuk SUARAMERDEKA.com adalah divisi usaha dari Suara Merdeka Group yang bergerak di bidang pemberitaan online. Didirikan pada tanggal 14 September 1996 oleh H. Tommy Hetami (alm), media online ini di dunia maya (internet) dengan alamat website www.suaramerdeka.com. Melihat pesatnya industri mobile, SUARAMERDEKA.com menyediakan konten yang dapat diakses melalui perangkat mobile yang akan memberi kemudahan pembaca untuk mendapatkan informasi aktual SUARAMERDEKA.com.
LOKASI : Semarang, Jawa Tengah